IMPLEMENTASI METODE PHONICS DALAM PENGENALAN BAHASA INGGRIS DAN MEMBACA PERMULAAN ANAK USIA DINI

Authors

  • Siti Rahwati Starbright Learning Centre Kindergarten Jalan Candra Kirana No.1 Bandung
  • Chandra Asri Windarsih PG-PAUD IKIP Siliwangi, Jalan Terusan Jendral Sudirman

Keywords:

Phonics Method, Beginning of Reading, Early Childhood

Abstract

Now, much early childhood education uses English as the language of instruction in the teaching and learning process. The introduction of English using the phonics method in early childhood at the Starbright Learning Centre, very helpful for learning to begin with and the introduction of English. There are four aspects that support this period including listening, reading, speaking, and writing. Telling stories using English really helps vocabulary and improve communication by speaking English. The phonics method is a method for introducing symbols from the alphabet letters Aa through Zz by using sounds. Because the vocabulary and reading of early childhood English are still lacking so researchers do a fun way in an effort to learn English and read the beginning using the phonics method. This research uses the descriptive analysis method to describe through data or samples that have been collected. Data collection through observation and interviews with teachers. Data analysis using checklist data,  and the conclusion that there is a need for the implementation of the phonics method is very effective for the introduction of English and reading at the beginning of early childhood at the Starbright Learning Centre.

Sekarang ini banyak pendidikan usia dini yang menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar dalam proses belajar-mengajar. Pengenalan bahasa Inggris dengan menggunakan metode phonics pada anak usia dini di Starbright Learning Centre, sangat membantu untuk pembelajaran membaca permulaan dan pengenalan bahasa Inggris. Terdapat empat aspek yang menunjang metode ini diantaranya: menyimak, berbicara, membaca dan menulis. Bercerita dengan menggunakan Bahasa Inggris sangat membantu anak usia dini untuk menambah kosa kata dan meningkatkan komunikasi dengan berbahasa inggris. Metode phonicsmerupakan metode untuk mengenalkan simbol-simbol huruf alfabet Aa sampai Zz dengan menggunakan bunyi. Dikarenakan kosa kata dan membaca bahasa Inggris anak usia dini masih kurang  sehingga peneliti melakukan cara yang menyenangkan dalam upaya pembelajaran bahasa Inggris dan membaca permulaan dengan menggunakan metode Phonics. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Pengumpulan data melalui wawancara, observasi dan menggunakan instrumen dengan bentuk checklist analisa yang digunakan merupakan pendekatan grounded teory karena prosedur kerjanya yang dirancang secara cermat sehingga memenuhi kriteria metode ilmiah, dan bisa dibuktikan. kesimpulan bahwa peserta didik sangat memahami dengan penggunaan metode phonics karena rata-rata mereka menguasai pembelajaran dengan mastered. Implementasi metode phonics sangat efektif dalam pengenalan bahasa Inggris dan membaca permulaan Anak Usia Dini di Starbright Learning Centre.

References

Adibah, Z.I (2018). Metodologi Grounded Theory, 2(2)

Fitroh, S. F., Jannah, R., Fajar, Y. W., Nisa, T. F., & Karim, M. B. (2018). Penggunaan Metode Iqro’untuk Anak Usia Dini. Early Childhood Education Journal of Indonesia, 1(1), 15-26.

Pappano. (2015). Perkembangan Bahasa pada Anak Usia dini. Jakarta: Prenadamedia Group

Prihartono. (2016). Surat Kabar & Konvergesi (study Deskriptif Kualitatif Model Konvergensi Media Pada Solopos).Channel.4(1).105-116

Pertiwi, A. D. (2016). Study deskriptif proses membaca permulaan anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak, 5(1).

Tika A dan Supangkat P(2017:6) . Paud Mahir Bahasa Inggris .Gramedia Jakarta. Cetakan Pertama (2017)

Putri, W. D., Nasirun, M., & Suprapti, A. (2017). METODE CERDAS BERBAHASA INDONESIA FONIK DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENGEMBANGAN BAHASA. Jurnal Ilmiah Potensia, 2(2), 131-138.

Retnomurti, A. B., Hendrawaty, N., & Nurhayati, N. (2019). Strategi Pengenalan Membaca Phonics Method dalam Pengabdian kepada Masyarakat di Jakarta Selatan. JPP IPTEK (Jurnal Pengabdian dan Penerapan IPTEK), 3(1), 15-24.

Sudiarta, I. W. (2017). Pengaruh metode jolly phonics terhadap kemampuan membaca dan menulis permulaan bahasa inggris pada anak kelompok B TK Mahardika Denpasar. Jurnal Imiah Pendidikan dan Pembelajaran, 1(3).

theasianparent. (2020), Pentingnya Keterampilan Berbahasa Bagi Anak.

https://id.theasianparents.com. Keterampilan.

Westhisi, S. M. (2019). Metode Fonik dalam Pembelajaran Membaca Permulaan Bahasa Inggris Anak Usia Dini. Tunas Siliwangi: Jurnal Program Studi Pendidikan Guru PAUD STKIP Siliwangi Bandung, 5(1), 23-37.

Downloads

Published

2020-12-24