PEMBELAJARAN ONLINE MATA PELAJARAN IPS MATERI INDAHNYA KERAGAMAN BUDAYA NEGERIKU DI KELAS IV SD DALAM MASA PANDEMI COVID-19
DOI:
https://doi.org/10.22460/collase.v5i5.5626Keywords:
Pemahaman IPS, Pembelajaran OnlineAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menelaah pembelajaran online mata pelajaran IPS pada siswa kelas IV dalam masa pandemi Covid-19. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN 084 Cikadut Kota Bandung dengan jumlah siswa sebanyak 12 orang responden yang terdiri dari 5 orang siswa laki-laki dan 7 orang siswa perempuan. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi guru dan siswa, soal evaluasi indahnya keragaman budaya negeriku, serta angket guru dan siswa. Hasil penelitian menunjukan bahwa skenario dan implementasi pembelajaran online mata pelajaran IPS dalam masa pandemi Covid-19 dapat terlaksana dengan baik. Guru dan siswa memberikan respon positif meskipun masih terdapat kendala berikut ini; (1) jaringan internet tidak stabil sebesar 8%, (2) tidak ada kuota internet sebesar 25% dan (2) tidak memiliki perangkat pembelajaran sebesar 17%References
Amri, Sofan. Ahmadi, Iif Khoiru. (2010). Proses Pembelajaran Kreatif dan Inovatif Dalam Kelas: Metode, Landasan Teoritis-Praktis dan Penerapannya. Jakarta: PT. Prestasi Pustakaraya
Baskoro, Edi Prio. (2008). Media Pembelajaran. Cirebon:Swagati Press.
Daryanto. (2010). Media Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media
Departemen Pendidikan Nasional. (2006). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Sekolah Dasar. Jakarta: Media Makmur Maju mandiri.
Huda, Miftahul. (2013). Model-Model Pengajaran dan Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Kurniasih, Imas. dan Sani, Berlin. (2010). Model Pembelajaran. Surabaya: Kata Pena
Lestari, K.E., dan Yudhanegara, M.R. (2012). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung : PT Refika Aditama
Mikarsa, Hera Lestari dkk. (2007). Pendidikan Anak di SD. Jakarta: Universitas Terbuka
Suherman, Eman. (2011). Model Belajar dan Pembelajaran Berorientasi Kompetensi Siswa. Diakses http://educare.fkipunla.net/ 27 Juni 2019 pukul 19.00 WIB
Suprijono, Agus. (2010). Pengunaan Model Pembelajaran SFAE di SD. Jurnal Pendidian Dasar, vol.2, No 2 : 59-64.
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: ALFABETA.
Uno, Hamzah. (2009). Perencanaan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.
Usman, Uzer. (1994). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT. Remadja
Widodo, Rachma. (2009). Model Student Facilitator and Explaining. Jakarta: Bumi Aksara
Kardi, Soeparman., dan Nur, Muhamad. (2000). Pengajaran Langsung. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya
Hermawan, H. (2007). Media Pembelajaran SD. Bandung : UPI Press