PELATIHAN PEMBUATAN BUTIR SOAL MENGGUNAKAN GOGGLE FORM PADA MGMP BAHASA INGGRIS PADA TINGKAT SMP DI DICIHAMPELAS KABUPATEN BANDUNG BARAT
DOI:
https://doi.org/10.22460/as.v5i1.6874Keywords:
Workshop, Kuis, Google Form, Daring, Butir SoalAbstract
Pengabdian ini dilaksanakan sebagai bentuk pengimplementasian Tridarma perguruan tinggi dengan menyelenggarakan pelatihan yang diperuntukkan kepada para guru MGMP bahasa inggris tingkat SMP di Cihampelas, Kabupaten Bandung Barat. Pengabdian ini bertujuan sebagai sarana untuk memberikan pengetahuan serta penguatan keterampilan guru terkait penggunaan google form pada pembuatan kuis siswa secara daring (online quiz). Adapun kegiatan pelatihan ini akan dilaksanakan dengan model workshop pembuatan kuis melalui google form. Adapun rencana proses pelatihannya, para guru akan dibimbing dalam pembuatan soal-soal bahasa Inggris yang nantinya dapat dimanfaatkan sebagai kuis ataupun pembuatan soal-soal yang ditujukan untuk pelaksanaan ujian berbasis daring. Maka dari itu, pelatihan ini dapat dilaksanakan dengan harapan bahwa setelah pelatihan ini, para guru mampu membuat butir soal secara mandiri berikut cara menilai butir soal tersebut secara otomatis sehingga ini dapat meringankan beban guru dalam pengoreksian soal-soal secara manual dikemudian hari. Adapun hasil pengabdian ini adalah sebagian besar guru sudah mengetahui tentang google form, akan tetapi banyak yang belum menggunakannya. Dengan pengabdian ini diharapkan agar google form akan lebih digunakan dalam pembelajaran khususnya dalam pembelajaran daring di masa pandemik covid-19.References
Asiah, N. (2016). Evaluasi Pelaksanaan Pembelajaran E-Learning di Sma Budaya Bandar Lampung. CIRCUIT: Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro, 1(2).
Asrul, Ananda, R., & Rosnita. (2014). Evaluasi Pembelajaran. Bandung: Ciptapustaka Media.
BBC. (2020, March 13). Virus corona: Status pandemi global, pemerintah 'harus lebih keras' telusuri pasien Covid-19. Retrieved from BBC: https://www.bbc.com/indonesia/indonesia-51830030
BBC. (2020, March 18). Virus corona: Tak semua pengajar, siswa siap terapkan 'sekolah di rumah'. Retrieved from BBC: https://www.bbc.com/indonesia/indonesia-51906763
Brown, H. D. (2004). Language Assessment: Principles and Classroom Practices. New York: Pearson Education.
Defianti. (2020, Maret 18). Pemerintah Perpanjang Status Darurat Corona jadi 91 Hari, Langkah Tepat? Retrieved from Liputan 6: https://www.liputan6.com/news/read/4204366/headline-pemerintah-perpanjang-status-darurat-corona-jadi-91-hari-langkah-tepat
Editor, D. (2020). Help Center. Retrieved from Google Support: https://support.google.com/docs/answer/7032287?hl=en
Google. (2020). About Google Form. Retrieved from Google Forms: https://www.google.com/forms/about/
KEMDIKBUD. (2020, March 15). Pencegahan Penyebaran Covid-19 di Lingkungan Kemendikbud. Retrieved from Kemdikbud: https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/03/se-sesjen-pencegahan-penyebaran-covid19-di-lingkungan-kemendikbud
Putra, Y. S. (2017). Theoritical Review :Teori Perbedaan Generasi. Among Makarti, 9 (18).
Rachmijati, C., Anggraeni, A., & Apriliyanti, D. L. (2019). Implementation of Blended Learning through Youtube Media to Improve Students’ Speaking Skill. OKARA: Jurnal Bahasa dan Sastra, 153-164.
Sabran, & E, S. (2019). Keefektifan Google Classroom sebagai media pembelajaran. Prosiding Seminar Nasional Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar: “Diseminasi Hasil Penelitian melalui Optimalisasi Sinta dan Hak Kekayaan Intelektualâ€, 122-125.
Schwab, K. (2016). The Fourth Industrial Revolution. New York: Crown Business.
Verdiana, B. M. (2020, March 20). Virus Corona COVID-19 Kian Mendunia, Kapan Akan Memuncak? Retrieved from Liputan 6: https://www.liputan6.com/global/read/4206054/headline-virus-corona-covid-19-kian-mendunia-kapan-akan-memuncak
Widiara, I. K. (2018). Blended Learning Sebagai Alternatif Pembelajaran di Era Digital. Purwadita, 2(2), 50-56.
Downloads
Published
Issue
Section
License
1. Proposed Policy for Journals That Offer Open Access
Authors who publish with this journal agree to the following terms:- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).