KAJIAN LITERATUR MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH DALAM PEMBELAJARAN IPA

Authors

  • Nesi Destrian IKIP Siliwangi

DOI:

https://doi.org/10.22460/collase.v5i1.10115

Keywords:

Mata Pelajaran IPA, Model Make a Match, Menyenangkan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kembali penggunaan model make a match dalam pembelajaran IPA. Metodologi atau pendekatan yang digunakan dalam tulisan ini menggunakan metode kepustakaan (library research).  Pengumpulan data dilakukan dengan menelaah atau mengeksplorasi beberapa jurnal dan buku yang dianggap relevan dengan kajian. Berdasarkan hasil analisis data penelitian ini menunjukan bahwa pembelajaran tidak akan menyenangkan apabila pembelajaran tidak menarik peserta didik oleh karena itu perlu adanya penerapan model pembelajaran tertentu, salah satu model pembelajaran yang menyenangkan peserta didik menurut penelitian dari beberapa jurnal dan buku adalah model make a match yang dianggap dapat menyenangkan peserta didik dalam belajar IPA

References

Aini, N., S. Santosa., dan B.Sugiharto. 2014. Perbandingan Hasil Belajar Biologi Strategi Pembelajaran Aktif Tipe Make A Match dan Card Sort. BIO-PEDAGOGI. Vol 3 No 1:88-98

Artawa, dkk. (2013) Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Make A Match Terhadao Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas V SD Gugus 1 Kec Selat. Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha: Vol. 1 No. 1

Creswell, Jhon. W. (2014). Penelitian Kualitatif & Desain Riset, Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Indarawati dan Wawan Setiawan (2009) Model Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan:Yogyakarta :PPPPTKIPA

Lie Yenti, dkk. (2016) Pengaruh Model Kooperatif Tipe Make a Match Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Virus SMA. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Universitas Tanjung Pura : Vol. 5 No. 9

Miftahulhuda. (2011). Cooverative Learning Metode, Teknik, Struktur dan Model Penerapan. Yogyakarta : Rajawali Press

Prihatiningsih,Eko dan Eunice Widyanti Setyanigtyas. 2018. Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Picture And Picture Dan Model Make A Match Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jawa Timur: JPSD Vol. 4 No. 1

Rusman (2011). Model-Model Pembelajaran. Yogyakarta: Rajawali Press

Sumino & Marsudi. (2015). Layanan Bimbingan Belajar. Solo: Fairuz Media

Wiguna, A., Sumantri dan Raga. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Cooperative Tipe Make A Match Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VI di Gugus III Kecamatan Rendang. Jurnal Mimbar PGSD Universitas Pendidikan Ganesha. Vol. 2 No. 1

Wijanarko, Y. 2017. Model Pembelajaran Make A Match Untuk Pembelajaran IPA yang Menyenangkan. Yogyakarta: Jurnal Taman Cendikia . Vol 1 No 1

Downloads

Published

2022-01-24

Issue

Section

Articles