Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Melalui Video Pembelajaran Pada Kelas V Di SD Negeri Wates 3 Kota Magelang

Authors

  • Juwita Nicha Wijaya

DOI:

https://doi.org/10.22460/collase.v4i6.9655

Keywords:

Motivasi, Video Pembelajaran

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat belajar siswa selama pembeljaran daring. Penlitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi belajar siswa kelas V melalui Video pembelajaran. Penelitian ini menggunkan. Jenis penelitian ini merupakan penelitian Tindakan kelas yang dilaksanakan selama 6 bulan pada kelas V di SD N Wates 3 Kota Magelang. Penelitian ini dilaksanakan dengan 2 siklus dengan hasil penelitian pada siklus 1 dengan presentase keberhasilan 59,46 dan pada siklus II dengan presentase 70,00. Dapat disimpulkan bahwa penggunaan media video dapat meningkatkan mtoivasi belajar siswa kelas V di SD N Wates 3

References

Daryanto. 2010. Media Pembelajaran. Bandung: Satu Nusa

Departemen Pendidikan Nasional. 2003. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003, Tentang Sisten Pendidikan Nasional, Depdiknas, Jakarta.

Rahman, Muhammat dan Sofan Amri. 2014. Model Pembelajaran ARIAS Terintegratif. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Rusman. 2012. Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo

Wina, Sanjaya. 2010. Media Komunikasi Pembelajaran. Jakarta: Prenada Media Group

Suharsimi Arikunto, Suhardjono, & Supardi. (2011). Penelitian Tindakan Kelas. Bumi Aksara, Jakarta.

Hadi, Sofyan. 2017. Efektivitas Penggunaan Video Sebagai Media Pembelajaran Untuk Siswa Sekolah Dasar.Jurnal Pendidikan Pasca UM hal 96-102 diakses melalui http://pasca.um.ac.id/conferences/index.php/sntepnpdas/article/view/849

Downloads

Published

2021-12-02

Issue

Section

Articles