PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK DONGENG MELALUI MODEL PAIRE STORYTELLING DENGAN MEDIA WAYANG KARTUN PADA SISWA KELAS II SEMESTER GANJIL SDN JATIBARU KECAMATAN SAGULING KABUPATEN BANDUNG BARAT

Authors

  • Ai Sri Ratnaningsih SDN Jatibaru

DOI:

https://doi.org/10.22460/collase.v4i6.9657

Keywords:

Keterampilan Menyimak Dongeng, Model pembelajaran Paired Storytelling, Media Wayang Kartun

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh data observasi yang menunjukkan perolehan hasil belajar siswa pada materi keterampilan menyimak dongeng pelajaran bahasa Indonesia sangat rendah. Untuk merespon hal itu maka penelitimelakukan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajarsiswa. Tujuan yang hendak dicapai pada penelitian ini antara lain : (1) Mengetahuipelaksanaan model pembelajaran Paired Storytelling dalam meningkatkan hasil belajar pada siswa, (2)Mengetahui peningkatan hasil belajar siswa dengan model pembelajaran Paired Storytelling pada siswa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan media Wayang Kartun.

      Penelitian ini dilakukan pada kelas 2 SDN Jatibaru dengan jumlah siswa sebanyak 22 orang. Penelitian ini mengukur seluruh ranah yang ada pada hasil belajar, yaitu : kognitif (pemahaman), afektif (penerimaan dan respin) dan psikomotor (keterampilan meniru). Hasil penelitian menunjukan peningkatan pada setiap ranah ditiap siklusnya. Dengan model pembelajaran Paired Storytelling siswa mendapatkan pengalaman belajar langsung sehingga pembelajaran lebih menarik dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Dari data maka direkomendasikan kepada para guru untuk menggunakan model pembelajaran Paired Storytelling dalam materi keterampilan menyimak dongeng pelajaran bahasa Indonesia di SD Jatibaru untuk meningkatkan hasil belajar siswa. 

References

Agus. 2008. Pengertian dan Jenis-Jenis Dongeng, (Online), (http://agupenajateng.net/2008/03/25/pengertian-dan-jenis-jenis- dongeng.html, diakses pada tanggal 13Januari 2013 pukul 15.02 WIB)

Arends, Richard.I. 2008. Learning To Teach. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Arikunto, Suharsimi dkk. 2008. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Sinar

Grafika.

Arini, Fitri Cahyo. 2011. Penerapan Model Paired Sorytelling Untuk Mening- katkan Keterampilan Menyimak Siswa Kelas V SDN Bareng Kota Malang.Skripsi Universitas Malang, (Online),

(http://library.um.ac.id, diakses pada tanggal 13 Januari 2013 pukul 16:24)

Asrori, Mohammad. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: CV. Wacana Prima.

Aqib, Zaenal, dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru, SD, SLB, TK.

Bandung: CV. Yrama Widya.

BSNP. 2006. Standar Isi dan Kompetensi Kelulusan Untuk Satuan Pendidikan Dasar SD/MI. Jakarta: BP. Cipta Jaya

Darmawi. 2012. Wayang Gabus Media Pembelajaran, (Online) (http://paudlestaricandirejo.blogspot.com/2012/04/wayang-gabus-media- pembelajaran.html,diakses pada tanggal 13Januari 2013 pukul 15.55 WIB)

Hana, Jasmin. 2011. Terapi Kecerdasan Anak dengan Dongeng. Yogyakarta: Berlian Media.

Huda, Miftahul. 2012. Cooperative Learning Metode, Teknik, Struktur, dan Model Penerapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajaran.

Downloads

Published

2021-12-02

Issue

Section

Articles