RESPONS SISWA TERHADAP MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING BERBANTUAN APLIKASI NOICE PADA PEMBELAJARAN TEKS CERITA PENDEK KELAS XI DI SMK SANGKURIANG 1 CIMAHI
DOI:
https://doi.org/10.22460/parole.v7i2.23162Keywords:
Project Based Learning, Aplikasi Noice, Teks CerpenAbstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya pembelajaran abad 21 yang mendorong siswa maupun guru untuk terus dapat meningkatkan proses pembelajaran di dalam kelas agar selalu mengikuti perkembangan zaman. Pada pembelajaran bahasa, tentunya tak hanya sekedar keterampilan 4C yang dibutuhkan. Namun perlu adanya penerapan skil dalam keterampilannya dan salah satu keterampilan yang harus dikuasai siswa adalah keterampilan menulis. Maka dari itu, sebuah model digunakan untuk menunjang pembelajaran menjadi lebih menyenangkan lagi yakni dengan menggunakan Project Based Lerning berbantuan aplikasi Noice sebagai media pembelajaran di dalam kelas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons siswa kelas XI di SMK Sangkuriang 1 Cimahi terhadap penerapan model dan juga aplikasi yang diterapkan pada pembelajaran teks cerita pendek. Metode yang digunakan pada penelitian ini yakni deskriptif kualitatif dan instrument yang digunakan adalah angket yang ditujukan pada siswa kelas XI SMK. Hasil dari penelitian menunjukan respons siswa terhadap model Project Based Learning berbantuan aplikasi Noice dapat dikatakan sangat baik dengan 55% sangat setuju dan 45% sangat setuju dengan pernyataan positif dan sebanyak 2% setuju, 70% tidak setuju dan 28% sangat tidak setuju dengan pernyataan negatif yang diberikan. Dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Project Based Learning dan aplikasi Noice efektif untuk diterapkan pada siswa di kelas XI SMK.
References
Abidin, Y. (2016). Pembelajaran Menulis Dalam Gamitan Pendidikan Karakter. EduHumaniora | Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 4(1). https://doi.org/10.17509/eh.v4i1.2823
Afriana, J. (2015). Project Based Learning ( PjBL ) Makalah. Universitas Pendidikan Indonesia, 4–17.
Attas, S. G., Yarmi, G., & Darwin, D. (2021). Minat Baca Cerpen Terhadap Pemahaman Struktur Cerpen Yang Baik Dan Benar Pembaca Rubrik Cerpen Portal Basabasi.Co. 2(02), 10–15.
Fadli, M. R. (2021). Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif. Humanika, 21(1), 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.38075
Haile G, A. M. and E. A. (2023). Strategi Project Based Learning (PjBL). Jurnal Pendidikan Sosial Dan Humaniora, 4(1), 88–100.
Ismayani R Mekar, Sukawati Sary, P. A. (2019). Analisis Hasil Observasi Penerapan Model Project Based Larning Dalam Mata Kuliah Menulis Bahan Ajar. 6(2).
K.N. Widyatnyana. (2021). Penerapan Model Discovery Learning Pada Materi Teks Cerpen Dengan Menggunakan Media Canva for Education. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Indonesia, 10(2), 229–236. https://doi.org/10.23887/jurnal_bahasa.v10i2.695
Kosasih, A. N., Sukamto, & Isnaini, H. (2023). Problematika Menulis Teks Cerpen Pada Proses Pembelajaran Siswa. Jurnal Motivasi Pendidikan Dan Bahasa, 1(1), 51–60. https://journal.widyakarya.ac.id/index.php/jmpb-widyakarya/article/view/141/149
Probowati, A. rani, & Yuliana, R. (2021). Menelaah Struktur Teks Cerita Pendek Karya Siswa sebagai Alternatif Bahan Ajar. Media Nusantara, 18, 279–284.
Sary Sukawati, Ismayani R Mekar, P. A. (2018). Penerapan Metode Project Based Learning Bermuatan Iptek Dalam Mata Kuliah Penulisan Bahan Ajar. Sematik, 7(1), 1–13. https://doi.org/10.22460/semantik.vXiX.XXX
Sukamti, Untari, E., Putra, A. P., & Devi, A. C. (2019). Innovation of Project Base Learning (Pjbl) On Outdoor Study For PGSD’s Student Activity On Education Diffusion. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 5(5), 546–561.
Syafila, I., & Jayanti, R. (2022). Analisis Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Efektivitas Keterampilan Menulis Cerpen. Prosiding Senada (Seminar Nasional Daring), 456–463. https://prosiding.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/SPBSI/ article/view/1358
Tarsinih Eni. (2018). Kajian Terhadap Nilai-Nilai Sosial Dalam Kumpulan Cerpen “Rumah Malam Di Mata Ibu” Karya Alex R. Nainggolan Sebagai Alternatif Bahan Ajar. 3(2), 1–26.
Wahyuni, S. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Mahasiswa Mata Kuliah Kapita Selekta Matematika Pendidikan Dasar Fkip Umsu. Jurnal EduTech, 5(1), 84–88. http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/edutech/article/view/2982
Downloads
Published
Issue
Section
License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.