UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PAUD MELALUI PENYELENGGARAAN PROGRAM INKLUSIF DI TK AISYIYAH II CIMAHI

Authors

  • Sri sutriawati ikip siliwangi
  • Chandra Asri Windarsih

DOI:

https://doi.org/10.22460/ceria.v2i4.p122-132

Keywords:

Professional Competence, Inclusion Program, PAUD

Abstract

Inclusive education is one of the non-discriminatory education reforms, equating basic rights to change the system from segregation to integration. Efforts to improve and readiness of professional teachers need concrete actions that can support the implementation of inclusive programs in PAUD. Formation and development of professional attitudes through training programs, training, TOT, workshops, lectures, seminars and development of early childhood teachers. The problem is "how the institution attempts to improve the professional competence of PAUD teachers through the implementation of an inclusive program at TK Aisysyiyah II Cimahi". The method used in this research is descriptive method with the consideration that this method is a method of research by describing events that exist in the present or that are happening. Professionalism competencies carried out are with knowledge, understanding, abilities, values, attitudes and interests without forgetting the student domain, content, instruction, assessment, learning environment, collaboration, and professionalism. Having professional competence can provide an opportunity for inclusive children to develop optimally. The shortcomings in handling that are not yet uniform, material that has not been focused, have not modified the personal curriculum still together, and there is still limited knowledge about inclusive children.        

Pendidikan inklusif merupakan salah satu reformasi pendidikan yang nondiskriminatif, menyamakan hak-hak dasar merubah sistem dari segregasi menjadi integrasi. Upaya meningkatkan dan kesiapan guru yang profesional perlu adanya tindakan nyata yang dapat mendukung terselenggaranya program inklusif di PAUD. Pembentukan dan pengembangan sikap professional tersebut melalui program pelatihan, diklat, TOT, workshop, saresehan, seminar dan pengembangan guru PAUD. Permasalahannya “ bagaimana upaya lembaga dalam meningkatkan kompetensi profesional guru PAUD melalui penyelenggaraan program inklusif di TK Aisysyiyah II Cimahiâ€. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pertimbangan bahwa metode ini merupakan cara penelitian dengan menggambarkan peristiwa yang ada pada masa sekarang atau yang sedang terjadi. Kompetensi profesionalisme yang dilakukan adalah dengan pengetahuan, pemahaman, kemampuan, nilai, sikap dan minat tanpa melupakan domain student, contant, instruction, assesment, learning environment, collaboration, dan profesionalism. Dengan memiliki kompetensi yang profesional dapat memberikan kesempatan kepada anak inklusif kemandiriannya berkembang optimal. Adapun kekurangannya dalam penanganan yang belum seragam, materi yang belum terfokus, belum memodifikasi kurikulum personal masih bersamaan, dan masih terbatasnya pengetahuan tentang anak inklusif.

References

Febrialismanto F ( ‎2017) Analisis Kompetensi Profesional Guru PG PAUD, Journal UNY Volume 6, Edisi 2, Desember 2017 https://journal.uny.ac.id/index.php/jpa/article/download/.../10164 Diunduh pada tanggal 26 April 2019

Damayanti T, Hamdan, Khasanah, ( 2017) Kompetensi Guru Dalam Proses Pembelajaran Inklusi Pada Guru SDN Kota Bandung, SCHEMA - Journal of Psychological Research, Hal. 79-88 79https://ejournal.unisba.ac.id/index.php/schema/article/.../1764 Diunduh pada tanggal 27 April 2019

Garnida, Dadang. (2015). Pengantar Pendidikan Inklusif. Bandung. Refika Aditama

Olivia, Stella. (2017). Pendidikan Inklusi Untuk Anak-Anak Berkebutuhan Khusus. Yogyakarta. Andi Offset

Setiyani, RE dan Sari , (2017) Al-Athfal: Jurnal Pendidikan Anak ISSN Cetak : 2477-4715 Diterima : 10 Agustus 2017 Vol. 3 (2), 2017 ISSN Online : 2477-4189 Direvisi : 28 Agustus 2017 DOI:- Disetujui : 10 september 2017 Available online onhttp://ejournal.uin-suka.ac.id/tarbiyah/index.php/alathfal/article/download/32-04/1310 diunduh 28 April 2019

Smith, J.David. 2012. Sekolah Inklusif. Bandung:Nuansa

Sunanto, Juang & Hidayat. (2017). Pendidikan Inklusif Di Kota Bandung. Bidang P3TK Dinas Pendidikan Kota Bandung

Huda, Khairul & Iman, Nurul. (2017). Pelaksanaan Pendidikan Inklusif di Lembaga PAUD Al Khair dalam Memberikan Pendidikan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus (ABK). Jurnal Realita Volume 2 nomor 1 edisi April. FIP IKIP Mataram.

Kemdikbud Dirjen PAUD dan Dikmas. (2018). Pengenalan Anak Berkebutuhan Khusus Pendidikan Anak Usia Dini. Modul Diklat Dasar Dalam Jaringan (Daring) Bagi Pendidik PAUD. PP-PAUD DIKMAS JABAR.

Marienda W, Zainuddin, Huriyah (2016) Kompetensi dan Prpfesionalisme Guru Pendidikan Anak Usia Dini Prosiding KS: Riset & PKM Volume: 2 No: 2 Hal: 147 - 300 ISSN: 2442-4480 147 25 http://fisip.unpad.ac.id/jurnal/index.php/prosiding/article/download/100/85 Diunduh 28 april 2019

Mastuti, Devi. (2014). Kesiapan Taman Kanak-Kanak Dalam Penyelenggaraan Kelas Inklusi Dilihat Program Kegiatan Pembelajaran. Journal of Early Childhood Education Papers UNNES Journal . 2014 Journal of Early Childhood Education Papers ISSN 2252-6625https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/belia/article/view/3274./3007

Diunduh 28 April 2019

Windarsih, CA (2017), Implentasi Pendidikan Anak Usia Dini Inklusif di Kota Cimahi Jawa Barat, Jurnal Ilmiah UPT P2M STKIP Siliwangi, Vol. 4 No. 2, November 2017http://e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/p2mmm/article/view/636/466 diunduh 27 April 2019

Witte, Raymond H. 2012. Classroom Assessment For Teachers. United States : Mc Graw Hill.

Downloads

Published

2019-07-09