MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI ANAK MELALUI KEGIATAN BERMAIN AKTIF

Authors

  • Esti Pujiastuti Kelompok Bermain ( KOBER) Kelompok Orang Tua Asuh (KOTA) AL Hidayah Sumber Sari Indah (SSI) Bandung, JLSumber Asih Kav 32-25 Sumber Sari Indah Bandung 40222
  • Rita Nurunnisa IKIP SILIWANGI, Jenderal Sudirman Cimahi

DOI:

https://doi.org/10.22460/ceria.v4i4.p%25p

Keywords:

Active Play, Confidence, Early Childhood

Abstract

This research is motivated by the lack of children’s ability to recognize their abilities. Children still seem to have difficulty expressing their abilities and socializing with their teachers and friends. Therefore, we need an interesting lesson to be able to foster children's self-confidence. This research was conducted to explain active play activities in fostering self-confidence in early childhood. This study used a qualitative descriptive method. The research subjects were 10 children aged 5-6 years from group B Kober Kota Al Hidayah SSI. Data collection techniques were used in this study by conducting observations and interviews. Data analysis includes data reduction activities, data display, and conclusion. The results showed that through active activities, children's self-confidence could be stimulated properly according to their developmental stages. With this active play activity, children can freely express their abilities from the beginning to the end, and dare to carry out activities in learning without having to force the child. In addition, this active play activity also makes learning more fun, and children are more enthusiastic in carrying out learning activities. This results in the learning process running optimally and children's self-confidence increases.

Penelitian ini dilatar belakangidengankurangnya anak dalam hal mengenal kemampuan dirinya.Anak terlihat masih sulit mengekspresikan kemampuannya dan bersosialisasi bersama guru dan teman-temannya. Oleh sebab itu, diperlukan suatu pembelajaran yang menarik untukdapatmenumbuhkan rasa percaya diri anak. Penelitian ini dilakukan untuk menjelaskan kegiatanbermain aktif dalam meningkatkan kepercayaan diri anak. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian anak usia 5-6 Tahun berjumlah 10 orang dari kelompok B Kober Kota Al Hidayah SSI. Teknik pengumpulan data yang dilakukan pada penelitian ini dengan melakukan observasi dan wawancara. Analisis data meliputi aktivitas reduksi data, display data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa melaluikegiatan aktifkepercayaaan dirianak dapat terstimulasi dengan baik sesuai tahapan perkembangannya. Dengan kegiatan bermain aktif ini membuat anak dengan bebas mengekspresikan kemampuannya mulai dari kegiatan awal sampai akhir, dan berani melakukan kegiatan yang ada dalam pembelajarantanpa harus memaksakan anak.  Selain itu, tindakan bermain aktif ini juga membuat pembelajaran menjadi lebih menyenangkan dan anak lebih antusias dalam melakukan kegiatan pembelajaran. Hal ini mengakibatkan proses pembelajaran berjalan secara optimal dan rasa percaya diri anak meningkat. 


References

Anggreni, M. A. (2018). Penerapan Bermain Untuk Membangun Rasa Percaya Diri Anak usia Dini. JECIE: Journal of Early Childhood and Inclusive Education, 1(1), 1-8.

Ardiyanto, A. [2017]. Bermain Sebagai Sarana Pengembangan Kreativitas Anak Usia Dini. PGSD FIP Universitas PGRI Semarang. Jendela Olahraga. 2 [2], 35-39

Dariyo, A. [2011]. Psikologi Perkembangan Anak Tiga Tahun Pertama (ATITAMA). Bandung: Refika Aditama

Fadhillah, M. (2017). Buku Ajar Bermain & Permainan Anak Usia Dini, Jakarta: Kencana,

Farhurohman, O. (2017). Hakikat Bermain Dan Permainan Anak Usia Dini Di Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). aá¹£-á¹£ibyÄn: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 2(01), 27-36.

Pratiwi, W. (2017). Konsep bermain pada anak usia dini. TADBIR: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 5(2), 106-117.

Prawistri, A. R H. [2013]. Upaya Meningkaatkan Rasa Percaya Diri Anak Kelompok B Melalui Kegiatan Bermain Aktif Di TK Pembina Kecamatan Bantul.[Skripsi Universitas Negeri. Yogjakarta, 2013].

Putri, D. M. C. K. [2014]. Upaya Meningkatkan Rasa Percaya Diri pada Peserta Didik Dengan Unjuk Diri Menggunakan Media Pop Up Book di TK Baithul Hikmah.[Artikel jurnal Universitas Negeri Yogyakarta], 1-8

Siyani, N. A., Asri, I. G. A. S., & Putra, I. K. A. (2016). PENERAPAN PERMAINAN TRADISIONAL MEONG-MEONGAN UNTUK MENINGKATKAN PERCAYA DIRI ANAK KELOMPOK B3 KUMARA ADI I DENPASAR. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 4(1).

Olivantina, R. A., Olivantina, O., & Suparno, S. (2018). PENINGKATAN KEPERCAYAAN DIRI ANAK MELALUI METODE TALKING STICK. Jurnal Pendidikan Usia Dini, 12(2), 331-340.

Sugiyono (2015). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan Kombinasi [Mixed Methods]. Bandung: Alfabeta.

Sunarsih, T., & Kristanto, K. (2013). Upaya Meningkatkan Percaya Diri Anak melalui Penerapan Metode Bercerita pada Kelompok B Tk Pertiwi 27 Gajahmungkur Kota Semarang Tahun Pelajaran 2013/2014. PAUDIA: Jurnal Penelitian dalam Bidang Pendidikan Anak Usia Dini, 2(2).

Downloads

Published

2021-07-21