ANALISIS KETERSEDIAAN DAN GAMBARAN MEDIA PEMBELAJARAN ISU PERUBAHAN IKLIM BERBASIS ESD DI SEKOLAH DASAR

Authors

  • Risma Nursofa Universitas Pendidikan Indonesia
  • Ghullam Hamdu Universitas Pendidikan Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22460/collase.v4i5.7799

Keywords:

Education for Sustainable Development, sekolah dasar, media pembelajaran

Abstract

Pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan/Education for Sustainable Development (ESD) telah tertuang pada Kurikulum 2013. Artinya Kurikulum 2013 termasuk ke dalam pembelajaran berbasis ESD. Dalam menciptakan pembelajaran ESD harus dikaitkan dengan isu ESD. Isu perubahan iklim merupakan bagian penting dari isu ESD. Tidak hanya dikaitkan dengan Isu ESD, pembelajaran berbasis ESD harus mengaitkan aspek lingkungan, sosial, dan ekonomi secara seimbang untuk mencerminkan keberlanjutan. Agar dapat menyampaikan pembelajaran berbasis ESD maka dibutuhkan media pembelajaran. Khususnya penelitian ini membahas media pembelajaran bertemakan perubahan iklim mencakup materi tentang terjadinya perubahan iklim serta pengaruhnya pada ekosistem sebagai aspek lingkungan, tindakan adaptasi dan mitigasi pada perubahan iklim sebagai aspek sosial, dan dampak perubahan iklim pada ekonomi. Setelah dilakukan penelitian secara kualitatif maka hanya 1 dari 7 sekolah dasar yang memiliki media perubahan iklim secara khusus. 6 sekolah dasar lainnya meskipun tidak memiliki media khusus terkait perubahan iklim, namun beberapa guru memiliki inisiatif untuk menentukan sendiri media terkait topik tersebut.

References

Aldrian, E., Karmini, M., & Budiman. (2011). Adaptasi dan Mitigasi Perubahan Iklim di Indonesia (D. Sucahyono & I. Budiani, ed.). Pusat Perubahan Iklim dan Kualitas Udara, Kedeputian Bidang Klimatologi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG).

Arsyad, A. (2014). Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Hayudinna, ‪Hafizah G. (2018). Penyelenggaraan Pendidikan untuk Pembangunan Berkelanjutan di Sekolah Dasar. 8(2), 186–198.‬‬

Hoffmann, T. (2015). What is Education for Sustainable Development ( ESD )? 1–6.

KNIU. (2016). Education for Sustainable Development (ESD). Diambil dari kniu.kemdikbud.go.id website: https://kniu.kemdikbud.go.id/?page_id=248

Mochizuki, Y., & Bryan, A. (2015). Climate Change Education in the Context of Education for Sustainable Development: Rationale and Principles. Journal of Education for Sustainable Development, 9(1), 4–26. https://doi.org/10.1177/0973408215569109

Permana, B. I., & Ulfatin, N. (2018). Budaya Sekolah Berwawasan Lingkungan pada Sekolah Adiwiyata Mandiri. Ilmu Pendidikan: Jurnal Kajian Teori dan Praktik Kependidikan, 3(1), 11–21. https://doi.org/https://doi.org/10.17977/um027v3i12018p011

Sarwono, J. (2006). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif (Pertama). Yogyakarta: Graha Ilmu. Diambil dari http://library1.nida.ac.th/termpaper6/sd/2554/19755.pdf

Segara, N. B. (2015). Education for Sustainable Development (ESD) Sebuah Upaya Mewujudkan Kelestarian Lingkungan. 2(1), 22–30. https://doi.org/10.15408/sd.v2i1.1349

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukmadinata, N. S. (2009). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Taimur, S., & Sattar, H. (2019). Education for Sustainable Development and Critical Thinking Competency. (Januari), 1–11. https://doi.org/10.1007/978-3-319-95870-5_64

Undang-Undang Republik Indonesia. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 2009 Tentang Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika. , Pub. L. No. 31 (2009). Indonesia.

UNESCO. (2017). Education for Sustainable Development Goals: Learning Objectives Table. Paris: UNESCO.

UNESCO. (2019). Education for Sustainable Development. Diambil 1 Januari 2021, dari en.unesco.org website: https://en.unesco.org/themes/education-sustainable-development/

Downloads

Published

2021-09-30

Issue

Section

Articles