Penerapan pendekatan saintifik terhadap kemampuan pemahaman matematis siswa kelas VII pada materi aljabar
DOI:
https://doi.org/10.22460/jpmi.v7i4.24771Keywords:
Ability to understand mathematical concepts, Algebra, Scientific approachesAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemahamn konsep matematis siswa setelah mengikuti pembelajaran dengan pendekatan saintifik pada materi aljabar. Penelitian dilakukan di SMP Pondok Pesantren Baitul’Izzah Nusantara pada kelas VII yang terdiri dari 20 siswa. Instrumen yang digunakan meliputi soal pretest dan posttest serta Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) yang berisi materi aljabar. Data yang terkumpul akan dianalisis menggunakan analisis 2 sampel dependent, dimulai dengan uji normalitas untuk memastikan distribusi data, dan dilanjutkan dengan uji homogenitas serta uji t-test untuk menilai signifikansi perbedaan antara nilai pretest dan postest. Hasil analisis menunjukkan adanya peningkatan yang signifikan dalam kemampuan pemahaman konsep matematis siswa setelah pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik. Temuan ini memberikan dukungan bahwa pendekatan ini efektif dalam meningkatkan kemampuan siswa dalam pemahaman konsep matematis, khususnya dalam konteks materi aljabar.
References
Alamsah, R., & Setiawan, W. (2022). Meningkatkan hasil belajar siswa pada materi logika matematika dengan pendekatan problem based learning (pbl) siswa kelas XI. Pembelajaran Matematika, 5(6), 831–1840 https://doi.org/10.22460/jpmi.v5i6.1831-1840.
Aledya, V. (2019). Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Pada Siswa. Original Research, 2(May), 0–7. https://www.researchgate.net/profile/Vivi-Aledya/publication/333293321_Kemampuan_pemahaman_konsep_matematika_pada_siswa/links/5ce5705a458515712ebb6708/Kemampuan-pemahaman-konsep-matematika-pada-siswa.pdf.
Aurelyasari, S., & Nur, I. R. D. (2023). Analisis kemampuan pemecahan masalah matematis
Siswa SMP pada materi sistem persamaan linier dua variabel. MATH-EDU: Jurnal Ilmu Pendidikan Matematika, 8(1), 16–23. https://doi.org/10.32938/jipm.8.1.2023.16-23.
Bernard, M., & Rohaeti, E. E. (2016). Meningkatkan kemampuan penalaran dan disposisi matematik siswa melalui pembelajaran kontekstual berbantuan game adobe flash cs
0 (Ctl-Gaf). Edusentris, 3(1), 85. https://doi.org/10.17509/edusentris.v3i1.208.
Brinus, K. S. W., Makur, A. P., & Nendi, F. (2019). Pengaruh model pembelajaran kontekstual terhadap pemahaman konsep matematika siswa SMP. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 261–272. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v8i2.558.
Fitri, A., Agustina, L., & Septiani, E. (2023). Analisis kemampuan pemahaman konsep dalam materi aljabar kelas VII SMP Negeri 281 Jakarta. Diskusi Panel Nasional Pendidikan Matematika, 9.
Hakim, F., Fitriani, N., & Nurfauziah, P. (2024). Peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa kelas VIII di Mtsn 04 kbb menggunakan model pembelajaran discovery learning pada materi lingkaran.
(2), 435–444. https://doi.org/10.22460/jpmi.v7i2.22038.
Hayati, S. I., & Marlina, R. (2021). Analisis kemampuan pemahaman konsep matematis siswa kelas VII SMP pada materi bentuk aljabar di SMP It Nurul Huda Batujaya. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 4(4), 827–834. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i4.827-834.
Hendriana, H., Rohaeti, E. E. & Sumarmo, U. (2017a). Hard skills dan soft skills matematik siswa. Bandung: Refika Aditama, 7.
Kusumawati, N. D., & Haqiqi, A. K. (2023). Analisis buku teks siswa kurikulum 2013 mata pelajaran matematika ditinjau dari pendekatan saintifik dan penilaian autentik. National Conference Of Islamic Natural Science, 3, 355–368.
Rismawati, N., Muliati, M., Nuraeni, N., & Nirfayanti, N. (2023, December). Pendekatan Saintifik Mempermudah Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Matematika: Indonesia. In SEMANTIK: Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika (Vol. 1, No. 1, pp. 383-389).
Nada, N. Q., & Erita, S. (2023). Analisis kemampuan pemahaman konsep matematis siswa kelas VIII pada materi bentuk aljabar. JEID: Journal of Educational Integration and Development, 3(2), 132–148. https://doi.org/10.55868/jeid.v3i2.303.
Nainggolan, E. G., Pangaribuan, F., & ... (2024). Analisis pemahaman matematis siswa pada operasi aljabar kelas VIII di UPTD SMP Negeri 1 Pematang Siantar. Innovative:Journalhttps://doi.innovative.org/index.php/Innovative/article/view/8202%0Ahttps://j- innovative.org/index.php/Innovative/article/download/8202/5534.
Nurzaman, W., Fitriani, N., Kadarisma, G., & Setiawan, W. (2022). Penerapan pendekatan saintifik untuk meningkatkan kemampuan pemahaman matematis siswa SMP pada materi spldv. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 5(3), 693–702. https://doi.org/10.22460/jpmi.v5i3.693-702
Purwaningsih, W. S., & Marlina, R. (2022). Analisis kemampuan pemahaman konsep matematis siswa smp kelas VII pada materi bentuk
Aljabar. Jeid: Journal of Educational Integration and Development, 5, 639–648. https://doi.org/10.55868/jeid.v3i2.303
Purwasih, R. (2015). Peningkatan kemampuan pemahaman matematis dan self confidence siswa mts di kota cimahi melalui model pembelajaran inkuiri terbimbing. Jurnal Ilmiah STKIP Siliwangi Bandung, 9(1), 16–25. http://e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/didaktik/article/view/113
Rahmah, N. (2018). Hakikat pendidikan matematika. Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam, 1(2), 1–10. https://doi.org/10.24256/jpmipa.v1i2.88
Downloads
Published
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The author is responsible for acquiring the permission(s) to reproduce any copyrighted figures, tables, data, or text that are being used in the submitted paper. Authors should note that text quotations of more than 250 words from a published or copyrighted work will require grant of permission from the original publisher to reprint. The written permission letter(s) must be submitted together with the manuscript.